Radinka Qiera

Tag: Art

  • Mengapa Pendidikan Seni Penting untuk Anak?

    Mengapa Pendidikan Seni Penting untuk Anak?

    Seni dan segala keunggulannya, tidak harus mahal. Seni lahir dari hal-hal di sekitar kita. Mengajarkan seni pada anak bisa dimulai dengan hal-hal kecil. Biarkan seni ada di dekat kita, dan biarkan anak-anak berproses. Ajak anak-anak beraktifitas, letakkan kertas dan pensil warna, biarkan anak menggambar sesukanya, ajak diskusi tentang arti gambarnya, dan jangan lupa apresiasi karyanya.

  • Artjog Kids 2024

    Artjog Kids 2024

    “Every chils is an artist. The problem is how to remain artist once we grow up” – Pablo Picasso