-

Mengapa Pendidikan Seni Penting untuk Anak?
Seni dan segala keunggulannya, tidak harus mahal. Seni lahir dari hal-hal di sekitar kita. Mengajarkan seni pada anak bisa dimulai dengan hal-hal kecil. Biarkan seni ada di dekat kita, dan biarkan anak-anak berproses. Ajak anak-anak beraktifitas, letakkan kertas dan pensil warna, biarkan anak menggambar sesukanya, ajak diskusi tentang arti gambarnya, dan jangan lupa apresiasi karyanya.
-

Artjog Kids 2024
“Every chils is an artist. The problem is how to remain artist once we grow up” – Pablo Picasso
-

The Cave, Uluwatu
During the intervals between courses, we were treated to exciting experiences. Video mapping projections onto the cave ceiling showcased intricate stalactite formations with various themes. It was mesmerizing and kept us thoroughly engaged. I only took out my phone for snapshots, preferring to immerse myself in conversation, sharing jokes with my husband, and savoring each…
-

Gunung Batur, 1717 mdpl
Sambil duduk gw nungguin matahari terbit dan takjub liat pemandangannya. Mungkin juga karena udah lama ga ke gunung, jadi seneng banget dan berasa tenang banget. Gw sempet baca buku sebentar sambil nikmatin pemandangan juga. Tapi yang bikin paling takjub adalah karena kita ada di atas awan. Walaupun sering berada di atas awan karena naik pesawat…
-

Jaga Warung
Dapat pesan dari papa di group keluarga, bahwa nenek baru saja berpulang. Ibu dari papa, baru saja meninggal, yang artinya hari ini gw udah ga lagi punya kakek maupun nenek. Yang artinya gw ga punya backingan lagi kalo lagi beda pendapat sama papa mama :)
-

Pulau Payung, Kepulauan Seribu
Mau staycation agak jauh, males nyetir, pengen leyeh-leyeh, menghindari hiruk-pikuk ibukota, tapi mau pantai bagus. Mari ke Pulau Payung!
-

AWS Summit & Executive Leader
indulge myself in captivating fireside chats and thought-provoking discussions especially about education with distinguished leaders from both the public and private sectors as we navigate the path to a brighter future
-

Terbit dan Terbenam
Kebanyakan momen matahari terbit dan tenggelam favorit memang di perjalanan, tapi yang dinikmati di rumah sambil main atau peluk anak-anak juga ga kalah menyenangkannya. Buat gw melihat senja dan matahari tenggelam rasanya sama nikmatnya dengan melihat matahari terbit, walau kesimpulan gw sementara kayanya seru ngeliat matahari terbit di gunung dan matahari terbenam di laut. Tapi…
-

Al-Fiil
Surat ke 105 dalam Al-Qur’an yang artinya Gajah atau pasukan gajah. Tiba-tiba nulis tentang ini karena lagi bantuin anak-anak hafalan surat pendek, dan cara terbaik belajar sama anak-anak kami ini ya lewat storytelling, BUKAN CUMA HAFALAN! karena ga ada gunanya kalo Nara & Shaka ga tau artinya dan ga ngerti maksudnya.
-

Belajaraya 2023
Sebuah festival yang diadakan oleh jaringan #semuamuridsemuaguru (SMSG) untuk meningkatkan kesadaran publik tentang inisiasi-inisiasi maupun kebijakan pendidikan di Indonesia beserta dampak yang sudah dibuat oleh 1,038 komunitas dan organisasi penggerak.